Kerangka Berpikir
Berikut adalah peta jalan (roadmap) kerangka berpikir dalam pembelajaran Machine Learning, mulai dari persiapan hingga implementasi Computer Vision:
Gambar Alur Pembelajaran Machine Learning
Komponen Utama:
- Pendahuluan: Daftar matakuliah, motivasi, dan aturan penilaian.
- Persiapan Lingkungan: Instalasi Python, Jupyter Notebook, Anaconda, dan Flask.
- Tipe Pembelajaran: Supervised, Unsupervised, dan Reinforcement Learning.
- Metode & Algoritma: KNN, Naive Bayes, Logistic Regression, dan Decision Trees.
- Data Preprocessing: Data cleaning, handling missing values, hingga normalisasi.
- Evaluasi Model: Cross-validation, Confusion Matrix, dan metrik MSE/MAE.
- Computer Vision: Object Detection (YOLO), Segmentation, dan deteksi APD.